Download Aplikasi Usulan DUPAK Tahunan Revisi Terbaru 2017

Selamat datang selamat berkunjung di gurungajardownload.blogspot.co.id pada kesempatan kali ini kami akan mempostingkan file Download Aplikasi Usulan DUPAK Tahunan Revisi Terbaru 2017 kepada pra pengunjung sekalian.

Bapak/Ibu guru yang kami hormati di mana saja, kapan saja berada sudah saatnya kita mempersiapkan Daftar Usulan Penilaian Angka Kredit yang di laksanakan setiap tahun. 

Perlu dipahami bersama bahwa seorang guru dapat naik jabatan apabila berhasil mengumpulkan nilai yang telah memenuhi persyaratan dalam jabatan tertentu. Dan oleh sebab itulah kita wajib mengumpulkan nilai untuk memenuhi berbagai unsur yang akan memperoleh nilai dalam masa jabatan.

Satu Hal yang wajib kita pahami yaitu bahwa pada tahun 2017 ini usulan Penilaian Angka Kredit (PAK) mengalami perubahan yang biasanya pada tengah tahun pelajaran, namun untuk menyesuaikan tahun anggaran, maka pelaksanaan penilaian Angka Kredit diundur satu semester atau 6 bulan.

Dengan adanya perubahan tersebut yang biasa dilakukan melaksanakan penilaian per 1 juni tahun berjalan sampai dengan 30 Juli tahun berikutnya atau dengan istilah lain tahun pelajaran tengah tahun pertama dan tengah tahun ke dua yang sering kita sebut misalnya menjadi tahun pelajaran 2017/2018 (contoh) saja.

Adapun persyaratan yang perlu dipersiapkan oleh bapak/ibu guru menyesuaikan surat edaran dari dinas yang telah diberikan ke masing-masing sekolah. Selain persyaratan mutlak tersebut hal lain yang juga tidak kalah pentingnya adalah menyusun Penilaian Kinerja Guru (PKG), daftar usulan penilaian PAK tahunan (bagi Guru) dan menyusun Penilaian Kinerja Guru (PKG) bagi Guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah dan Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS). dari ke dua hal itu bagi guru disusun oleh kepala sekolah serta bagi kepala sekolah disusun atau dinilai oleh pengawas sekolah.

Untuk kemudahan hal tersebut di bawah ini telah kami siapkan aplikasi yang sangat praktis untuk dipergunakan menyusun apa yang dibutuhkan tersebut. Silahkan download menu di bawah ini: 

Download Master Utama PKG Dengan tugas tambahan Kepala Sekolah
Download Master Utama Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS)
Download Master Utama PKG Guru Kelas Semua golongan
Download Master Utama Usulan Dupak Tahunan

yang satu ini memang sungguh luar biasa:


Demikian uraian singkat tentang  Aplikasi Usulan DUPAK Tahunan Revisi Terbaru semoga kenaikan jabatan serta kenaikan pangkat bapak/ibu guru senantiasa tidak terkendala.

SUMBER : sdasemrudungsatu.blogspot.co.id

Posting Komentar

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget